Lirik Lagu Hymne PGRI

Sebentar lagi kita akan memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) dan Hari Guru Nasional (HGN), tepatnya tanggal 25 November. Kali saya akan share Lirik Lagu Wajib Hymne PGRI. Lagu wajib ini diciptakan oleh Bapak Dana Setia.
Saya ucapkan terima kasih juga kepada Sobat Blogger semuanya yang telah memberikan Semangat serta Supportnya dalam menyambut HUT PGRI. SALAM LESTARI BUANA NUSANTARA buat Sobatku semua, BAGIMU NEGERI, JIWA RAGA KAMI, NKRI HARGA MATI dan SELAMAT HUT PGRI DAN HARI GURU NASIONAL.
 

Lirik Lagu Hymne PGRI, Hari Guru Nasional, Lagu Wajib Nasional, HUT PGRI


Nah ini dia Lirik lagunya sobat :

Baca juga : Selamat Hari Ayah Nasional 2024

Karangan / Ciptaan : Dana Setia

Bagai secercah cahaya
Bagai sebutir embun
Di kala alam gelap bumi gersang

Pewujud mimbar cendekia
Pembukti karya mulia
Bagi bangsa Negara
Indonesia bahagia

Oh… Tuhan berkatilah dia
Oh… Tuhan lindungilah dia

Dirgahayu PGRI
Dirgahayulah dikau
Dirgahayu slamanya

Baca juga : Lirik Lagu Terima Kasih Guruku - Versi Ena Voice


Lirik Lagu Hymne PGRI


Kunjungi juga :
1. ARTI LAMBANG PGRI
2. LIRIK LAGU HARI MERDEKA
3. LAGU NASIONAL PADA PAHLAWAN
4. LIRIK LAGU INDONESIA MUTIARAKU
5. HALO - HALO BANDUNG
6. LAGU SUNDA SABILULUNGAN
7. LAGU SUNDA KARATAGAN PAHLAWAN - MANG KOKO
8. Lagu Hymne Dan Mars Hari Ibu
9. Sejarah Singkat Hari Kartini
10. Lirik Lagu Dirgahayu Indonesiaku

Sekian sobat semuanya share Lirik Lagu Wajib Nasional Hymne PGRI, semoga bermanfaat yaah.
Wassalamu 'alaikum wr. wb.
EKA IKHSANUDINEKA IKHSANUDIN
Selamat Datang di Blog Pribadi Saya Belajar dan Berbagi. Salam Persahabatan dan Salam Lestari Buana Nusantara dari Karawang, Jawa Barat, Indonesia.
Follow Me : | Google | Facebook | Twitter | Instagram | Youtube | Tiktok
Terima kasih Sobat, telah berkunjung dan membaca artikel mengenai :
Lirik Lagu Hymne PGRI
SALAM LESTARI BUANA NUSANTARA
Kampungsawah0703 - Karawang
EKA IKHSANUDIN
EKA IKHSANUDIN
EKA IKHSANUDIN
 
Support : KAMPUNGSAWAH 0703 | EkaIkhsanudin.Net
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. Belajar dan Berbagi - All Rights Reserved
BELAJAR DAN BERBAGI - Eka Ikhsanudin
Original Design by Creating Website | Edited by Kompi Ajaib | Blogger by Belajar dan Berbagi